Yuli Purwati
Yupi, panggilan dari Yuli Purwati, sudah mulai rajin menulis puisi. Mestinya tak hanya menulis puisi untuk ikut antologi puisi bersama, atau untuk lomba. Menulis puisi perlu ketekunan, bukan hanya ‘dalam rangka’ lomba dan sejenisnya. Karena sesungguhnya, puisi tidak bisa dilombakan, dalam istilah Rendra, dalam ilmu surat tak ada juara satu, dalam ilmu silat, juara dua sudah dikalahkan juara satu. Maka, menulislah terus Yupi, agar puisimu semakin kuat.
Puisi Yuli Purwati-21 Juli